Kades Maleo Akui, Kualitas Tanki Septik Tipis Dan Ada Yang Berlubang
Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Belum di kerjakannya Tanki Septik skala individual di Desa Maleo sangat beralasan. Pasalnya hasil investigasi dilapangan, ditemukan Tanki Septik yang sudah berlubang. Hal ini dibenarkan Kades Maleo Ram Botutihe, Sabtu (8/1) ketika di temui awak media ini di kediamannya. Dijelaskannya, alasan utama mengapa belum dikerjakan...
Pembangunan Tangki Septik Desa Maleo Kecamatan Paguat Belum Di Kerjakan
Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Pembangunan Tangki Septik skala individual minimal 50 kk di Desa Maleo Kecamatan Paguat Kabupaten Pohuwato belum dilaksanakan. Padahal program yang menggunakan dana APBD 2021 dengan anggaran ratusan juta tersebut, seharusnya selesai dikerjakan pada bulan Oktober 2021. Namun hingga berakhirnya tahun anggaran 2021, program tersebut belum...
DPRD Pohuwato Akan evaluasi realisasi program Fisik TA 2021
Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Komisi III DPRD Kabupaten Pohuwato pekan depan akan turun lapangan dan melihat langsung realisasi program fisik pembangunan sejumlah OPD Tahun Anggaran (TA) 2021. Ketua Komisi III DPRD Pohuwato Hi. Beni Nento, Jum’at malam (7/1) mengakui hal tersebut saat dihubungi awak media ini. “Hari Senin, (10/1)...
Nugi T Kasim Nakhodai LPK-RI BAI Kabupaten Boalemo
Muzamil Hasan BOALEMO, (deteksinews.id) – Melalui rapat musyawarah yang dipimpin langsung Ketua LPK RI BAI Ismail Gobel dan Wakil Ketua Hi. Masrin Kone, akhirnya Nugi T Kasim secara aklamasi terpilih menjadi Ketua LPK-RI BAI Kabupaten Boalemo. Musyawarah cabang yang dilaksanakan di Sekretariat LPK RI BAI Kabupaten Boalemo, Jumat (7/1) di...
Prestasi Awal Tahun, Bonebol Raih IPKD
Muzamil Hasan/hms GORONTALO, (deteksinews.id) – Raih berbagai prestasi menjadi wujud kerja keras Kabupaten yang di Pimpin Bupati Hamim Pou. Buktinya, kali ini Pemerintah Kabupaten Bone Bolango berhasil meraih hasil baik dari pengukuran Indeks Pengelolaan Keuangan Daerah (IPKD), Rabu (05/01/22). Angka IPKD dari tahun ke tahun terus membaik, terakhir untuk penilaian...
Wakil Bupati Pohuwato, Apresiasi Perjuangan El Nino Di DPR RI
POHUWATO, (deteksinews.id) – Wakil Bupati Pohuwato, Suharsi Igirisa apresiasi dan menyampaikan terima kasih kepada Komisi X DPR RI, Elnino M Husain Mohi. Apresiasi ini terkait perjuangan dan usaha El Nino, dalam memperjuangkan program Indonesia pintar (PIP) terutama kepada anak sekolah SD dan SMP yang ada di kabupaten pohuwato. Hal ini...
INSTRUMEN TERBARU ASSESMENT RRI ( KRIMINOGENIK DAN PERMENKUMHAM RI NO. 43 TAHUN 2021, DISOSIALISASIKAN KANWIL KEMENKUMHAM GORONTALO.
KOTA GORONTALO, (deteksinews.id) – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Gorontalo menggelar kegiatan sosialisasi Assesment Risiko Residivis Indonesia (RRI) – Kriminogenik dan Peraturan Menteri Hukum dan HAM RI No. 43 Tahun 2021. Agenda ini bertempat di aula kantor Kanwil KemenkumHam Gorontalo secara virtual pada pagi hari pukul 08.30 wita. Rabu...
Idris Kadji “Warning” Pihak Indomaret Jangan Bohong Lagi
Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Meski telah resmi hadir di Pohuwato secara resmi dan di buka langsung Bupati Pohuwato Saipul Mbuinga. Wakil Ketua DPRD Pohuwato Idris Kadji minta pihak Indomaret jangan lagi melakukan pembohongan, seperti yang terjadi di tahun sebelumnya. Politisi PKB ini berharap, diawal tahun 2022 ini pihak Indomaret...
DPRD Pohuwato Pertanyakan Model MOU Antara Pemkab Dan PT Indomarco Prismatama
Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) mengundang Pemkab dan pihak PT Indomarco Prismatama (Indomaret) dalam agenda Rapat Dengar Pendapat (RDP). Selasa (4/1) bertempat diruang rapat DPRD. Rapat gabungan Komisi tersebut dipimpin Ketua DPRD Nasir Giasi dihadiri Wakil Ketua Idris Kadji, Ketua Komisi II Rizal Pasuma, dan...