PJS Sumatera Utara Melakukan Audiens ke Badan Karantina Pertanian Kelas II Medan
SUMUT-(DETEKSINEWS.ID)-Perhimpunan Jurnalis Siber (PJS) Provinsi Sumatera Utara melakukan audiensi ke Badan Karantina Pertanian kelas II, Medan di Jalan Lestari Desa, Pasar V Kebun Kelapa, Kec. Beringin, Kab. Deli Serdang, Rabu (7/9/2022). Kedatangan PJS Sumut disambut hangat oleh Kepala Balai, DR. Lenny Hartati Harahap, SP, M.Si. “Terima kasih sudah mau berkunjung...
Sekda Sherman Moridu Apresiasi Sistem Peduli Ambulance Gratis
BOALEMO-(DETEKSINEWS.ID) Sekrtaris Daerah Boalemo, Sherman Moridu mengapersiasi Sistem Informasi Gerakan Manajemen Peduli Ambulance Gratis (Si-Gempar). Hal ini disampaikan Sekda Sherman, lewat rapat kerja di Rumah Sakit Umum Daerah Tani dan Nelayan (RSUD –TN), Kamis, (07/09) Menurut Sherman, pemda sepenuhnya mendukung inovasi Sistem Informasi Gerakan Manajemen Peduli Ambulance Gratis tersebut. “Kesejahteraan...
Dari Workshop dan Deklarasi DRPPA, Lian Karnain Dama : Intinya Adalah Perlindungan Perempuan dan Anak
“Intinya adalah perlindungan perempuan dan anak” KABUPATEN GORONTALO-(DETEKSINEWS.ID)-Kegiatan Workshop dan Deklarasi Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak (DRPPA) Kabupaten Gorontalo yang berlangsung di sebuah hotel berbintang di Manado Sulawesi Utara, selama 3 hari sejak Senin (05/09) sampai Rabu (07/09), intinya adalah penajaman kembali terhadap perlindungan perempuan dan anak. Ketua Tim...
Maksimalkan Produktifitas Pertanian, Jalan Tani Desa Luluo Dilakukan Pengerasan
“Kawal, jaga dan awasi agar kualitas pekerjaannya maksimal” KABUPATEN GORONTALO-(DETEKSINEWS.ID)-Guna memaksimalkan produktifitas pertanian warga, Pemerintah Desa Luluo, Kecamatan Biluhu, Kabupaten Gorontalo, kembali membangun dan melakukan pengerasan jalan tani. Kepala Desa Luluo, Ruslan Latief menjelaskan, pembangunan dan pengerasan kalan tani tersebut merupakan kebutuhan mendesak bagi warganya. “Tentunya hal tersebut salah satu...
Ikuti Diklat PPRG, Ini Penjelasan Kades Pelehu, Iran Yusuf
“Gender, bukan dalam pengertian sisi jenis kelamin perempuan dan laki-laki, tetapi maknanya adalah, kesetaraan antara keduanya”. KABUPATEN GORONTALO -(DETEKSINEWS.ID)-Keikut sertaan para Kepala Desa se Kabupaten Gorontalo pada kegiatan Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Perencanaan Penganggaran Responsive Gender (PPRG), di Manado, mulai Senin, (05/09) hingga Rabu (07/09), sangat memberi manfaat positif bagi...
Anggaran Pilkades di Boalemo Secara E-Voting Milyaran Rupiah, Benarkah?
BOALEMO-(DETEKSINEWS.ID)-Pemilihan Kepala Desa secara E-Voting di Kabupaten Boalemo, dinilai merugikan uang rakyat. Pasalnya, agenda politik di tingkat desa itu diklaim bakal menelan anggaran hingga milyaran rupiah. Jaringan Masyarakat dan Pemuda pro-Denokrasi (JAMPI) sangat getol mengkritisi Pilkades secara E-Voting tersebut. Koordinator JAMPI, Guslan Batalipu, usai pertemuan informal dengan Sekretaris Daerah (Sekda)...
Sikapi Kisruh di DPP PPP, Achmad Monoarfa Minta Kader PPP Kota Gorontalo Tetap Jaga Kekompakan
“Tetap jaga kekompakan”. KOTA GORONTALO-(DETEKSINEWS.ID)-Menyikapi kekisruhan di Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC), Kota Gorontalo, Achmad Monoarfa, minta seluruh kader PPP Kota Gorontalo tetap tenang dan menjaga kekompakan. “Tetap jaga kekompakan, kerja-kerja politik kita tetap jalan. Jangan terganggu dengan kisruh yang terjadi di...
Dalam Kondisi Guyuran Hujan Deras, Bupati Pohuwato Terima Masa Aksi Tolak Kenaikan BBM
“Kalian anak-anakku, di pundak kalian Pohuwato kedepan”. POHUWATO-(DETEKSINEWS.ID)-Suasana dingin menusuk tulang sumsum. Berucap pun terasa seperti tersendat. Ya, memang, hujan sedang mengguyur deras, nyaris di seluruh wilayah Provinsi Gorontalo, tak terkecuali di Bumi Panua–Kabupaten Pohuwato. Di tengah guyuran hujan deras itu, tampak kerumunan mahasiswa di halaman kantor Bupati Pohuwato. Mereka...
LSM Labrak Minta Bupati Pohuwato Copot Kepala Dinas PMD
Laporan : PJS Pohuwato Editor : Hans Pieter Mahieu (Bang Tito) POHUWATO – (DETEKSINEWS.ID)-Koordinaor aksi unjuk rasa Lembaga Aksi Bela RAKyat (LABRAK), Soni Samoe, meminta Bupati Pohuwato,Saipul A Mbuinga tidak segan-segan mencopot Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD). Ia menilai, pemerintah daerah tidak selektif dalam menempatkan kepala dinas yang...
LPK-RI Boalemo Terima Aduan Konsumen Soal Dugaan Penarikan Kenderaan oleh Leasing
Laporan : Arlan Arief Editor : Hans Pieter Mahieu (Bang TITO) BOALEMO – (DETEKSINEWS.ID) Lembaga Perlindungan Konsumen Republik Indonesia (LPK-RI) Boalemo menerima aduan dari konsumen soal dugaan penarikan kenderaan oleh perusahaan Leasing, Senin (05/09), Siang tadi. Mitra Gani, warga Desa Hungoyanaa, Kecamatan Tilamuta, Kabupaten Boalemo, mengadukan penarikan kenderaan roda dua...