Semangat Kebhinekaan Warnai Upacara HUT-RI ke-77 di Lapas Kelas IIA Gorontalo

Semangat Kebhinekaan Warnai Upacara HUT-RI ke-77 di Lapas Kelas IIA Gorontalo

KOTA GIRONTALO (DETEKSINEWS.ID)–Tepat tanggal 17 Agustus, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo UPT Kanwil Kemenkumham Gorontalo menggelar upacara dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 Tahun 2022. Menariknya, dari inspektur hingga peserta upacara tampak mengenakan pakaian adat dari berbagai daerah di Indonesia. Dalam Kepala Lapas Kelas...

Read more
HUT-RI ke-77, Momentum Bahagia bagi 251 Napi Kelas IIA Gorontalo

HUT-RI ke-77, Momentum Bahagia bagi 251 Napi Kelas IIA Gorontalo

Laporan : Hans Pieter Mahieu (Bang Tito) KOTA GORONTALO-(DETEKSINEWS.ID)-Hari Ulang Tahun RI Ke-77 Tahun 2022, menjadi momentum bahagia bagi sebagian warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA UPT Kanwil Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia Gorontalo. Betapa tidak, sebanyak 251 warga binaan berstatus Narapidana (Napi), memperoleh Remisi atau pengurangan masa...

Read more
Warga Mananggu Antusias Meriahkan HUT-RI, Panitia Minta Kebersihan Tetap Terjaga

Warga Mananggu Antusias Meriahkan HUT-RI, Panitia Minta Kebersihan Tetap Terjaga

BOALEMO (DETEKSINEWS.ID)-Ratusan warga Kecamatan Mananggu, Kabupaten Boalemo, sangat antusias menyemarakkan dan memeriahkan HUT-RI ke-77. Hal tersebut ditandai membludaknya warga menyaksikan Gerak Jalan yang dimulai dari Desa Bendungan dan berakhir  di lapangan Desa Tabulo, Selasa (15/08)), Siang tadi. Peserta kegiatan Gerak Jalan dilepas oleh Camat Mananggu,  Sumantri Karie, yang didampingi oleh...

Read more
Solusi Suharso Mundur dari Ketua Umum, Ini Tanggapan Pimpinan PPP di Gorontalo

Solusi Suharso Mundur dari Ketua Umum, Ini Tanggapan Pimpinan PPP di Gorontalo

Laporan : Hans Pieter Mahieu (Abang Tito) JAKARTA – Dalam diskusi bertajuk “Menakar Peluang PPP Menembus Parlemen pada Pemilu 2024” di Jakarta yang ditayangkan secara virtual, Selasa (16/08), Siang tadi, muncul salah satu solusi untuk menaikkan elektabilitas Partai Persatuan Pembangunan (PPP), yakni dengan mundurnya Ketua Umum DPP PPP, Suharso Monoarfa....

Read more
Beranggotakan 1.000 Orang, Ketum DPP PJS Ingatkan  Wartawan Patuhi Aturan Dewan Pers

Beranggotakan 1.000 Orang, Ketum DPP PJS Ingatkan Wartawan Patuhi Aturan Dewan Pers

Laporan : Hans Pieter Mahieu (Bang Tito) JAKARTA (DETEKSINEWS.ID)-Ketua Umum DPP Perhimpunan Jurnalis Siber (PJS), Mahmud Marhabah, mengingatkan 1.000 orang anggotanya di 23 Provinsi untuk mematuhi segala peraturan yang dikeluarkan oleh Dewan Pers.. “Saya minta seluruh Wartawan anggota PJS di 23 Provinsi untuk mematuhi atau menaati peraturan Dewan Pers,” tulis...

Read more
PJS Pertanyakan Komitmen Pembelaan Dewan Pers kepada Wartawan

PJS Pertanyakan Komitmen Pembelaan Dewan Pers kepada Wartawan

Laporan : Hans Pieter Mahieu (Bang Tito) JAKARTA (DETEKSINEWS.ID)– Ketua Umum DPP Perhimpunan Jurnalis Siber (PJS), Mahmud Marhabah mempertanyakan sikap dan komitmen perlindungan hukum dan pembelaan Dewan Pers kepada Wartawan. Mahmud menyoal hal tersebut dalam kegiatan Diskusi Kajian Hukum Pedoman Pemberitaan di Media Sosial yang dilaksanakan baik secara offline maupun...

Read more
Menakar Peluang PPP Lolos Parlemen pada Pemilu 2024, PJS Gelar Dialog Politik

Menakar Peluang PPP Lolos Parlemen pada Pemilu 2024, PJS Gelar Dialog Politik

JAKARTA (DETEKSINEWS.ID) – Perhimpunan Jurnalis Siber (PJS) Indonesia akan menggelar dialog politik bertajuk ‘Menakar Peluang PPP Lolos Parlemen pada Pemilu 2024′”, Selasa (16/08) Besok. Dialog yang menghadirkan narasumber pemerhati politik nasional dan politisi PPP ini, merupakan kerjasama PJS dengan RuangPolitik.com sebagai penanda gong Pemilu 2024 sudah ditabuh. Dalam keterangan tertulisnya...

Read more
Kapolres Minta PJS Jadi Sarana Pencerahan kepada Publik Pohuwato

Kapolres Minta PJS Jadi Sarana Pencerahan kepada Publik Pohuwato

POHUWATO, (DETEKSINEWS.ID), Kepala Kepolisian Resor Pohuwato, AKBP Joko Sulistiono meminta media di wilayah itu menjadi sarana pencerahan kepada publik. Kapolres Joko menyampaikannya saat menerima kunjungan silaturrahim Dewan Pengurus Daerah (DPD) Perhimpunan Jurnalis Siber (PJS) Provinsi Gorontalo dan Dewan Pengurus Cabang (DPC) Kabupaten Pohuwato, di ruang kerjanya, Jum’at (12/08), Siang tadi....

Read more
BALADA SAMBO, KAU BUKAN DIRIMU LAGI

BALADA SAMBO, KAU BUKAN DIRIMU LAGI

Oleh : Wina Armada Sukardi, wartawan dan penulis senior SEBELUMNYA banyak yang “ngiri” terhadap Fredy Sambo. Suatu rasa yang manusiawi saja. Rasa “iri” dalam kontek persepsi positif. Ingin bagaimana diri dapat seperti Sambo. Bermimpi dapat seberuntung Sambo. Betapa tidak. Sambo memiliki segalanya. Wajah tampan. Tubuh atletis Tegap. Macho. Pesonanya dapat...

Read more
Jajaran Lapas Kelas IIA Gorontalo Mengikuti Vaksinasi dan Imunisasi

Jajaran Lapas Kelas IIA Gorontalo Mengikuti Vaksinasi dan Imunisasi

KOTA GORONTALO (DETEKSINEWS.ID)– Dalam rangka memeriahkan Hari Dharma Karya Dhika (HDKD) ke-77, tahun 2022, Lapas Kelas IIA Gorontalo berpartisipasi aktif mengikuti kegiatan vaksinasi dan imunisasi massal yang digelar oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Gorontalo. Kamis (11/08), Siang tadi. Bertempat di Lapangan Kanwil Kemenkumham Gorontalo, terlihat petugas Lapas Kelas...

Read more