Penerapan Transaksi Digital, Bupati Bonebol Jadi Narasumber Nasional

Penerapan Transaksi Digital, Bupati Bonebol Jadi Narasumber Nasional

3 views
0

BONE BOLANGO, (deteksinews.id) – Penerapan transaksi digital yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone Bolango ternyata menapat perhatian secara nasional.

Buktinya Bupati Bone Bolango Hamim Pou bersama walikota Pekanbaru, Firdaus, menjadi narasumber terkait langkah inovatif tersebut.

Hamim Pou Bupati 2 periode Kabupaten Bonebol tersebut, diminta menjadi narasumber nasional.

Hamim Pou dalam agenda tersebut diminta untuk berbagi pengalaman sebagai daerah yang sudah menerapkan transaksi digital hampir seluruh layanan..

Bupati Hamim Pou pun dengan gaya khasnya secara meyakinkan menjelaskan awal dari penerapan transaksi digital hingga menjadi produk yang menjadi trend hingga ditingkatan pedagang.

Mulai dari transaksi digital parkir hingga dipasar tradisional, penerapan transaksi digital tersebut  telah berlaku

Salah satu personil Staf Ahli Bupati Bone Bolango Rusliy Mokodongan membenarkan hal tersebut.

“Benar, Pak Bupati diundang menjadi narasumber penerapan transaksi digital dalam pentas nasional.” Ungkapnya datar.

(D001)

Your email address will not be published. Required fields are marked *