KALAPAS SAKSIKAN PEREKAMAN e-KTP NARAPIDANA TERORISME DI LAPAS KELAS IIA GORONTALO

KALAPAS SAKSIKAN PEREKAMAN e-KTP NARAPIDANA TERORISME DI LAPAS KELAS IIA GORONTALO

GORONTALO, (deteksinews.id) — Kepala Dinas Kependudukan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Gorontalo Yusrianto Kadir, SE, M. Ec ,Dev, dan staf serta Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo Indra S. Mokoagow,Bc.IP, S.Sos.  didampingi Kasi Binadik Kasdin Lato,SH  menyaksikan perekaman e-KTP (KTP Elektronik) terhadap MA,  salah seorang Narapidana Terorisme (Napiter), Selasa (5/04/2022). Kalapas...

Read more
JURI KEHORMATAN, KALAPAS TANTANG WBP DI PERHELATAN PEKAN SENI NARAPIDANA

JURI KEHORMATAN, KALAPAS TANTANG WBP DI PERHELATAN PEKAN SENI NARAPIDANA

Kota Gorontalo, (deteksinews.id) – Hari Bhakti Pemasyarakatan (HBP) ke-58 Tahun 2022, Rabu, (30/03/2022). Lembaga Pemasyarakatan (LAPAS) Kelas IIA Gorontalo menggelar Lomba Seni dengan kategori membaca puisi, vokalia dan membaca catur dharma narapidana. Tontonan yang menarik perhatian warga binaan dan petugas, dimana Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo, Indra S. Mokoagow...

Read more
LAPAS GORONTALO  KERJA BHAKTI DI MASJID AT-TAUBAH, JELANG RAMADHAN

LAPAS GORONTALO  KERJA BHAKTI DI MASJID AT-TAUBAH, JELANG RAMADHAN

KOTA GORONTALO-, (deteksinews.id)  Semarak peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan (HBP) ke-58 Tahun 2022 yang melibatkan sedikitnya 400-an Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan seluruh Insan pengayoman di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo, dimanfaatkan Kalapas Indra S. Mokoagow dengan kegiatan kerja bhakti di lingkungan dalam dan luar Masjid At-Taubah Lapas Kelas IIA Gorontalo,...

Read more
KALAPAS GORONTALO TINJAU  KESIAPAN SARANA PENDUKUNG PENILAIAN PEMBINAAN BERBASIS SPPN

KALAPAS GORONTALO TINJAU KESIAPAN SARANA PENDUKUNG PENILAIAN PEMBINAAN BERBASIS SPPN

Kota Gorontalo, (deteksinews.id) – – Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo Indra S. Mokoagow langsung melakukan inspeksi terhadap beberapa fasilitas pendukung sistem SPPN. Senin (28/03.) ”Saya berharap dengan keberadaan sistem ini dapat meningkatkan profesionalisme kerja pegawai sekaligus dapat meningkatkan pelayanan baik kualitas pembinaan maupun terkait dengan pemberian hak hak bagi...

Read more
TINGKATKAN PEMENUHAN HAK DASAR WBP, LAPAS KELAS IIA GORONTALO TEKEN MOU MULTI PIHAK,

TINGKATKAN PEMENUHAN HAK DASAR WBP, LAPAS KELAS IIA GORONTALO TEKEN MOU MULTI PIHAK,

Kota Gorontalo, ( deteksinews.id) — Tingkatkan kualitas layanan bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) terus dilakukan oleh Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Gorontalo, khususnya dalam peningkatan hak dasar bagi WBP. Kabar teranyar Lapas Gorontalo salah satu UPT dibawah Kanwil Kemenkumham Provinsi Gorontalo melakukan penandatanganan nota kerjasama (MOU) dengan multi pihak lembaga...

Read more
KEGIATAN SENI DAN OLAHRAGA SUDAH MASUK SEMI FINAL, JELANG HBP DI LAPAS GORONTALO

KEGIATAN SENI DAN OLAHRAGA SUDAH MASUK SEMI FINAL, JELANG HBP DI LAPAS GORONTALO

Kota Gorontalo, (deteksinews.id) – Sudah hampir sepekan setelah upacara pembukaan Pekan Olahraga dan Seni di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 58, beberapa cabang olahraga (Cabor) yang dipertandingkan ada yang telah memasuki putaran semi final dan final. Diantaranya Catur yang telah memasuki putaran final...

Read more
LAPAS KELAS IIA GORONTALO GANDENG BTM AT-TAUBAH GELAR SELEKSI IMAM

LAPAS KELAS IIA GORONTALO GANDENG BTM AT-TAUBAH GELAR SELEKSI IMAM

Kota Gorontalo, (deteksinews.id) – Sebanyak 64 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) menjadi peserta calon Imam Masjid mengikuti seleksi di hadapan tim seleksi untuk menjadi Imam Masjid At-Taubah Lapas Kelas IIA Gorontalo yang Bertempat di Selasar Masjid, Selasa (15/03/22). Kegiatan seleksi awal imam ini diselenggarakan oleh Badan Tàmirul Masjid At-Taubah yang dibuka...

Read more
SAMBUT HBP  KE -58, LAPAS KELAS IIA GORONTALO GELAR  EVENT SENI, OLAHRAGA DAN RELIGI.

SAMBUT HBP KE -58, LAPAS KELAS IIA GORONTALO GELAR EVENT SENI, OLAHRAGA DAN RELIGI.

Kota Gorontalo, (deteksinews id) -Dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-58 Tahun 2022, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo mengelar upacara Pembukaan pekan Olah Raga dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-58 Tahun 2022, Sabtu (12/03/2022). Kegiatan ini diisi dengan beberapa event perlombaan baik untuk kategori seni, olahraga dan kegiatan keagamaan....

Read more
KADIVPAS BERI PENGUATAN ORGANISASI

KADIVPAS BERI PENGUATAN ORGANISASI

Kota Gorontalo, (deteksinews.id)  – Kepala Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Gorontalo Bagus Kurniawan yang di dampingi Kepala Bidang Keamanan Yopy W. Sumarauw, beserta rombongan lakukan kunjungan kerja di Lapas Kelas IIA Gorontalo Selasa (8/03). Dalam kunjungan kerjanya, yang dihadiri oleh seluruh pejabat struktural dan fungsional...

Read more
BTM AT-TAUBAH LAPAS KELAS IIA   SILATURAHMI KE DEKAB. GORONTALO

BTM AT-TAUBAH LAPAS KELAS IIA   SILATURAHMI KE DEKAB. GORONTALO

KABUPATEN GORONTALO-, Badan Takmirul Mesjid (BTM)  At-Taubah Lapas kelas IIA Gorontalo silaturahmi ke kantor Dewan Kabupaten (Dekab) Gorontalo. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kab. Gorontalo Syam T. Ase, S menerima kunjungan silaturahmi Fery Utiarahman sebagai Ketua Ta’mirul Masjid At-Taubah Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Gorontalo, di ruang kerjanya, Senin...

Read more