Giat Sosial, Hari ini Yayasan Smansa 88 Gorontalo Sambangi Warga Bulango Utara
Laporan Muzamil Hasan BONE BOLANGO, (deteksinews.id) – Giat sosial yang setiap bulan dilaksanakan oleh Yayasan Smansa 88 Gorontalo tembus di sejumlah wilayah di Kabupaten Bone Bolango. Hari ini giat tersebut mengambil lokasi Desa Tupa, Bunuo dan Longalo Kecamatan Bulango Utara Kabupaten Bone Bolango Ketua Yayasan Smansa’ 88 Gorontalo Adnan Daipaha,...
PROGRAM KEMANDIRIAN, WARKOP “BANG NAPI” LAPAS KELAS IIA GORONTALO DIOPTIMALKAN
KOTA GORONTALO, (deteksinews.id) — Sukses meluncurkan program usaha “barbershop” dibawah nahkoda seksi giatja pada akhir tahun 2021, kini kembali di tahun 2022, usaha Warung Kopi (Warkop) dan aneka makanan bagi warga binaan dan petugas, dibidik dan dioptimalkan. Bertempat diselasar kantor Giatja (11/02/2022) Lapas Kelas IIA Gorontalo melakukan soft openning warkop...
SUBHANALLAH, LAPAS KELAS IIA GORONTALO GELAR KHATAM AL-QUR’AN BAGI WBP
KOTA GORONTALO, (deteksinews.id) — Semester I Tahun 2022 Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo (Lapas Gorontalo) bersama Badan Ta’mirul Masjid At-Tauba melaksanakan Khatam Alquran Ke I di Tahun 2022, bertempat di Selasar Masjid At-Taubah Lapas Gorontalo, Rabu (09/02/22). Di saksikan langsung oleh Kasdin Lato, SH selaku Kasi Binadik dan Feri Utiarahman...
Kadivpas Beri Materi Motivasi Hidup Sehat, Terkait Rehabilitasi Pemasyarakatan
KOTA GORONTALO , (deteksinews.id) – — Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Gorontalo Bagus Kurniawan memberikan materi pada kegiatan Rehabilitasi Pemasyarakatan Program Sosial bagi Warga Binaan Pemasyarakatan yang terjerat kasus narkoba di Aula Lapas Gorontalo pada Jumat (04/02/2022). Kegiatan Rehabilitasi sosial Tahap I tahun 2022 yang diikuti oleh 50 orang Warga...
PERKUAT SINERGITAS, POLRES GORONTALO KOTA GELAR PEMBINAAN DAN PELATIHAN ANGGOTA POLSUS LAPAS
KOTA GORONTALO. (deteksinews.id) – Satuan Bimbingan Masyarakat Polres Gorontalo Kota bersama sama dengan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Gorontalo menggelar kegiatan tatap muka dalam rangka pembinaan dan pelatihan bagi Kepolisian Khusus Pemasyarakatan (POLSUSPAS) khusus anggota Lapas Kelas IIA Gorontalo pada hari Kamis 27/01/2022. Kegiatan yang dilaksanakan di Gedung Aula Lapas...
Pasca Silatnas, ICMI Kota Gorontalo Siap Dikukuhkan
Muzamil Hasan KOTA GORONTALO, (deteksinews.id) Pasca pemilihan Ketua Presidium Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI), Orwil Provinsi Gorontalo terus membangun konsolidasi didaerah. Buktinya, dalam waktu singkat Orda-orda se Provinsi Gorontalo telah terbentuk. Dan pembentukan Orda ini merupakan tindaklanjut arahan Ketua ICMI terpilih, Arif Satria pada Silatnas yang berlangsung beberapa waktu lalu....
Mitra Pemkab, FKT Harus Tampil Menjadi Moderator Dan Fasilitator
Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Forum Karang Taruna (FKT) Kabupaten Pohuwato harus tampil sebagai moderator dan fasilitator. Maksudnya, organisasi ini harus mampu membawa aspirasi pemuda kepada pemerintah daerah. Sekaligus menjadi mitra strategis pemerintah desa dalam menjalankan berbagai program pembangunan, terutama pengentasan kesenjangan sosial masyarakat. Demikian penegasan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten...
FGD dan Sosialisasi Aplikasi Teman Pokmas di Bapas Go Bersama Kadivpas
Humaslapas Gorontalo, (deteksinews.id) – Balai Pemasyarakatan Kelas II Gorontalo menyelenggarakan kegiatan Forum Group Discussion (FGD). Penggunaan Aplikasi Teman Kelompok Masyarakat Peduli Pemasyarakatan (Pokmas Lipas) Tahun 2021 yang diluncurkan oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Gorontalo Bapak Bagus Kurniawan, Selasa (30/11). Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Bapas Gorontalo dan dihadiri puluhan Pokmas Lipas...
Dari Kunker Deprov Ke Lapas Kelas IIA Gorontalo
Laporan Humas Lapas KOTA GORONTALO, (deteksinews.id) – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo mendapat kunjungan kerja Ketua dan Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Gorontalo, Dr. H. A. W. Thalib, MBA., M.Si. Kedatangan Ketua komisi I DPRD Provinsi Gorontalo tersebut dalam rangka kunjungan kerja (Kunker) reses anggota DPRD,...
LAPAS Kelas IIA Gorontalo Optimalisasi”SAE” Melalui Kemandirian WBP
Humas Lapas GORONTALO, (deteksinews.id) – Undang Undang Pemasyarakatan mengamanatkan bahwa tujuan pemasyarakatan yaitu membentuk warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) menjadi manusia seutuhnya; menyadari kesalahan; memperbaiki diri; tidak mengulangi kembali tindak pidana; diterima kembali oleh lingkungan masyarakat; berperan aktif dalam pembangunan; dan hidup secara wajar sebagai warga negara yang baik dan bertanggung...