Lapas Pohuwato Raih Peringkat 2 Stand Terbaik dalam Pameran Internasional WCD

Lapas Pohuwato Raih Peringkat 2 Stand Terbaik dalam Pameran Internasional WCD

Laporan : Hans Pieter Mahieu Gorontalo, deteksinews.id –Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIb Pohuwato meraih penghargaan peringkat 2 stand terbaik dalam acara pameran Internasional World Coconut Day (WCD) yang dilaksanakan dihalaman Kantor Bupati Kabupaten Gorontalo, senin(25/9/2023). Pameran tersebut menjadi wadah bagi Lapas Pohuwato untuk memamerkan produk-produk kreatif yang dihasilkan...

Read more