Belum Miliki Izin, Pembangunan Indomaret Di Pohuwato Dihentikan

Belum Miliki Izin, Pembangunan Indomaret Di Pohuwato Dihentikan

Arman Mohamad : ” kegiatan fisik dihentikan, karena izin masih berproses” Laporan Muzamil Hasan POHUWATO, (deteksinews.id) – Pro-kontra hadirnya Indomaret di Pohuwato terus bergulir bagai bola api. Mirisnya, ritel yang bernaung pada PT Indomarco Prismatama ini mulai membangun, padahal belum memiliki dokumen izin sebagai syarat masuknya investasi di Bumi Panua....

Read more