Bekal hidup dari balik jeruji, Lapas Gorontalo gelar bimtek bagi Wbp
Gorontalo, DETEKSINEWS.ID – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIa Gorontalo terus berupaya membekali warga binaan dengan keterampilan yang bermanfaat untuk kehidupan mereka setelah bebas. Kali ini, Lapas Gorontalo menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Imam serta pelatihan komputer bagi para warga binaan, Rabu,19/02/2025. Kepala Lembaga Pemasyarakatan Gorontalo, Sulistyo Wibowo mengatakan, bahwa kegiatan ini untuk...
Doa dan Harapan Tokoh Gereja Untuk Ops Damai Cartenz 2025 di Papua
*JAYAPURA, DETEKSINEWS.ID – Pendeta Jantje Willem Maury mengungkapkan harapannya agar Satuan Tugas Operasi Damai Cartenz 2025 dapat bekerja dengan baik demi terciptanya kedamaian bagi umat Tuhan di tanah Papua. “Kami berharap dan mendoakan agar Satgas Ops Damai Cartenz 2025 dapat bekerja dengan baik sehingga umat Tuhan di tanah Papua dapat...
Anton Lahay Akui Sektor Pertambangan Mampu Menopang Perekonomian Daerah
Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Anton Lahay Tokoh masyarakat Kabupaten Pohuwato, mengakui betapa pentingnya sektor pertambangan di daerah ini. Buktinya kata Anton Lahay, sektor pertambangan mampu menopang perekonomian masyarakat dan daerah yang kita cintai ini. Dalam keterangannya di Marisa, Selasa (18/02/2025), Anton menegaskan bahwa aktivitas pertambangan tidak bisa dipisahkan dari kehidupan masyarakat...
Temui Tokoh di Jayapura, Ada Pesan Penting dari Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz 2025
Jayapura – DEYEKSINEWS.ID – Peran tokoh dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di Papua sangatlah penting untuk menciptakan Papua yang aman dan damai. Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz 2025, Kombes. Pol. Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T., melakukan tatap muka dengan para tokoh agama, akademisi, adat, hingga intelektual di Kota Jayapura...
Bupati Dan Wakil Bupati Pohuwato Gelar Gladi Kotor Di Halaman Monas
Jakarta, DETEKSINEWS.ID – Menjelang pelantikan kepala daerah serentak yang akan digelar pada Kamis, 20 Februari 2025, Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato terpilih, Saipul A. Mbuinga dan Iwan S. Adam, mengikuti gladi kotor di halaman Monumen Nasional (Monas), Gambir, Jakarta Pusat, Selasa, (18/02/2025). Gladi kotor ini merupakan bagian dari persiapan akhir...
Pria Gantung Diri Di Iloheluma, Polsek Patilanggio Langsung Ke TKP
Laporan Sri Vanda Waraga Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Kepolisian Sektor (Polsek) langsung ke Tempat Kejadian Perkara (TKP) setelah mendapatkan informasi remaja bunuh diri di Desa Iloheluma Kecamatan Patilanggio Kabupaten Pohuwato Aksi bunuh diri ini dilakukan pria remaja berumur 19 tahun bernama Rizki Mii dan kejadian tersebut menghebohkan warga desa tersebut, karena...
Di Duga Bertengkar Dengan Pacarnya, Pria 19 Tahun Bunuh Diri
Laporan Vanda Waraga Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Aksi bunuh diri kembali terjadi di Kabupaten Pohuwato Provinsi Gorontalo. Kali ini aksi bunuh diri tersebut terjadi di Desa Iloheluma Kecamatan Patilanggio . Aksi bunuh diri ini dilakukan pria remaja berumur 19 tahun bernama Rizki Mii. Kontan aksi bunuh diri ini menghentak desa tersebut,...
Perjalanan Dinas ke Jakarta: Antara Efisiensi Anggaran dan Euforia Pelantikan
Muzamil Hasan Di tengah kebijakan Pemerintah Pusat terkait efisiensi anggaran, khususnya dalam belanja aparatur negara patut diapresiasi. Mirisnya, langkah sejumlah pejabat Pemerintah Daerah (Pemda) Pohuwato justru menimbulkan beragam.persepsi dan tanda tanya. Anehnya, sejumlah pejabat dan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Pohuwato dikabarkan banyak melakukan perjalanan dinas ke Jakarta, mulai...
BPJN Gorontalo Harus Tindaki Alfa Mart Bolihuangga Yang Belum Ada Izin Perubahan Trotoar.
Ruslan Pakaya : Permohonan pihak kami ditolak dengan alasan masih masa pemeliharaan, Gorontalo, DETEKSINEWS.ID – BPJN Gorontalo harus tegas tindaki Alfa Mart Bolihuangga yang belum ada izin perubahan trotoar. Dihubungi via phone disela-sela kegiatan persiapan pelantikan Kepala daerah di Jakarta , Ruslan Pakaya SH menjelaskan bahwa pihaknya sebagai warna negara...
Kapolri dan Menhut Perkuat Sinergitas Upaya Perlindungan Kawasan Hutan
Jakarta. DETEKSINEWS.ID – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo menandatangani perpanjangan MoU oleh Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni mengenai upaya pembangunan kehutanan. Tak dipungkiri Menhut, peran aktif Polri sangatlah dibutuhkan dalam mengatasi persoalan hutan di Indonesia. “Kami dari Kementerian Kehutanan merasa sangat senang dan gembira karena kami tahu persis...