LPKP-GALAK Minta Seleksi Calon Karyawan Indomaret Digelar di Pohuwato

LPKP-GALAK Minta Seleksi Calon Karyawan Indomaret Digelar di Pohuwato

POHUWATO – DETEKSINEWS.ID – Ketua Lembaga Pengawasan Kebijakan Pemerintah (LPKP) GALAK, Ismail Hippy, meminta pimpinan PT. Indomarco Prismatama Cab. SulutGo, untuk menggelar seleksi rekrutmen karyawan Indomaret di Kabupaten Pohuwato. Selain itu, Ismali juga meminta agar pada proses rekuitmen pihak menajemen akan mengakomodir putra-putri Pohuwato. “Perusahaan sudah menanda-tangani Perjanjian Kerja Sama...

Read more