Kunker Ke Pohuwato, Pangdam XIII/Merdeka Disambut Bupati Saipul Mbuinga
DETEKSINEWS.ID, Pohuwato – Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, menyambut kunjungan kerja (Kunker) Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XIII/Merdeka, Mayjen TNI Mirza Agus, S.I.P, di Kabupaten Pohuwato, khususnya di Desa Motolohu, Kecamatan Randangan, Jumat (23/01/2026). Kunjungan kerja tersebut merupakan rangkaian peninjauan lokasi percetakan sawah di Desa Motolohu sebagai bagian dari upaya...











