Kepengurusan DPC PJS Kabupaten Basel Terbentuk, Ini Penyampaian Ketua PJS Babel
PANGKAL PINANG – deteksinews.id – Vilzar, wartawan media online tintarakyat.com diberi amanat dan dipercayai menjadi Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) organisasi profesi Pers, Pemerhati Jurnalis Siber (PJS) kabupaten Bangka Selatan (Basel). Kendati terbilang baru menggeluti profesi dunia jurnalistik, pria kelahiran Toboali Basel yang mengenakan kacamata ini, menunjukkan keseriusan bergabung di...