Apel Perdana 2026, Bupati Pohuwato Tekankan Disiplin Kerja
DETEKSINEWS.ID, Pohuwato – Apel kerja awal tahun kinerja 2026 dipimpin langsung oleh Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Senin (05/01/2026), yang berlangsung di halaman Kantor Bupati Pohuwato. Apel tersebut turut dihadiri Wakil Bupati Pohuwato, Iwan S. Adam, Sekretaris Daerah, Iskandar Datau, para asisten, staf ahli bupati, pimpinan OPD, serta seluruh ASN...
DISIPLIN ASN MENJADI PERHATIAN WABUP BONEBOL
Laporan Hasyim Kadir BONE BOLANGO, (DETEKSINEWS.ID) – Disiplin kerja Aparatur Sipil Negara (ASN) menjadi perhatian serius pemerintah Kabupaten Bone Bolango selama periode 5 Tahun mendatang. Hal ini ditegaskan Wakil Bupati Bone Bolango (Wabup Bonebol) Merlan Uloli dihadapan Aparatur Sipil Negara (ASN) agar disipilin dalam melaksanakan tupoksi masing-masing. Pada apel perdana...












