Skandal Pupuk Di Gudang Patilanggio Berujung Ke APH, LPKP Apresiasi Langkah Polres Pohuwato

Skandal Pupuk Di Gudang Patilanggio Berujung Ke APH, LPKP Apresiasi Langkah Polres Pohuwato

Pohuwato, DETEKSINEWS.NEWS – Langkah Polres Pohuwato membongkar skandal pupuk di gudang Patilanggio mendapat apresiasi Lembaga Pemantau Kinerja Pemerintah (LPKP) Kabupaten Pohuwato. Hal ini di tegaskan Ketua LPKP Kabupaten Pohuwato Hi. Ismail Hippy, Kamis (27/2/25) saat menghubungi awak media ini. Apresiasi ini kata Ismail Hippy, berkat langkah Polres Pohuwato, maka akan...

Read more
Diduga Tipu Masyarakat, Oknum Aparat Desa Di Pohuwato Dipolisikan

Diduga Tipu Masyarakat, Oknum Aparat Desa Di Pohuwato Dipolisikan

Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Oknum aparat Desa di Kabupaten Pohuwato berinisial ID, dilaporkan ke Polres Pohuwato lantaran diduga, melakukan penipuan terhadap salah seorang masyarakat, Sugeng Mariyanto, warga Desa Tunglur, Kecamatan Badas, Kabupaten Kediri. Menurut Sugeng, dirinya melaporkan ID karena merasa tertipu saat membeli rumah milik ID yang dijual kepadanya, pada tahun...

Read more
Pria Gantung Diri Di Iloheluma, Polsek Patilanggio Langsung Ke TKP

Pria Gantung Diri Di Iloheluma, Polsek Patilanggio Langsung Ke TKP

Laporan Sri Vanda Waraga Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Kepolisian Sektor (Polsek) langsung ke Tempat Kejadian Perkara (TKP) setelah mendapatkan informasi remaja bunuh diri di Desa Iloheluma Kecamatan Patilanggio Kabupaten Pohuwato Aksi bunuh diri ini dilakukan pria remaja berumur 19 tahun bernama Rizki Mii dan kejadian tersebut menghebohkan warga desa tersebut, karena...

Read more
Dugaan Intimidasi Wartawan Oleh Oknum Kades Ibarat Di Sesali Camat Anggrek

Dugaan Intimidasi Wartawan Oleh Oknum Kades Ibarat Di Sesali Camat Anggrek

Camat Anggrek : Tidak Seharusnya Terjadi* Gorontalo Utara, DETEKSINEWS.ID – – Camat Anggrek, Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut), Yusuf Abdullah Hasan, turut menanggapi kasus dugaan intimidasi terhadap wartawan yang diduga, dilakukan oleh Kepala Desa Ibarat baru-baru ini. Menurut Yusuf, terlepas dari apa yang menjadi penyebab terjadinya persoalan tersebut, jika ada persoalan...

Read more
Praktisi Hukum Gorontalo Utara Soroti Kasus Intimidasi Wartawan

Praktisi Hukum Gorontalo Utara Soroti Kasus Intimidasi Wartawan

Gorontalo Utara, DETEKSINEWS.ID – – Kasus intimidasi terhadap wartawan di Gorontalo Utara kembali terjadi, memicu keprihatinan dari berbagai pihak, dan salah satunya praktisi hukum di daerah tersebut. Dalam kurun waktu kurang lebih satu bulan, dua insiden serupa terjadi, di mana wartawan mendapatkan ancaman saat menjalankan tugas jurnalistik mereka. Praktisi hukum,...

Read more
Polres Pohuwato Ungkap Pencurian Tabung Gas 3 KG

Polres Pohuwato Ungkap Pencurian Tabung Gas 3 KG

Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Seorang petani di Kabupaten Pohuwato, Gorontalo, berinisial EG (48) ditangkap polisi setelah mencuri 15 tabung gas elpiji 3 kg. Pelaku mengaku uang hasil penjualan tabung gas digunakan untuk bermain judi. Kapolres Pohuwato AKBP Winarno, S.H., S.IK, mengatakan kasus ini terungkap setelah korban, LA (52), seorang petani asal...

Read more
Aksi Cabul Pria Lansia Asal Pohuwato Di Ganjar Ancaman Pidana 15 Tahun

Aksi Cabul Pria Lansia Asal Pohuwato Di Ganjar Ancaman Pidana 15 Tahun

Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Aksi bejad yang di lakukan petani asal Kabupaten Pohuwato terancam pidana penjara. Buktinya, Kepolisian Resor (Polres) Pohuwato menetapkan pria berinisial TD (52) tersebut, sebagai tersangka dalam kasus pencabulan terhadap anak di bawah umur. Pelaku yang kesehatiannya bekerja sebagai petani ini diduga melakukan aksi bejatnya di rumah korban...

Read more
Dua Bulan Terakhir, Polres Pohuwato Berhasil Ungkap  6 Kasus Narkoba

Dua Bulan Terakhir, Polres Pohuwato Berhasil Ungkap 6 Kasus Narkoba

Pohuwato , DETEKSINEWS.ID – – Satuan Narkoba Polres Pohuwato berhasil mengungkap enam kasus narkoba dalam dua bulan terakhir. Dalam press release yang digelar di Mapolres Pohuwato, Kamis (13/02/2025), polisi mengamankan 12 tersangka dan menyita 107 paket sabu seberat 9,859 gram. Kapolres Pohuwato AKBP Winarno, SH, SIK, didampingi Kasat Narkoba Iptu...

Read more
Jurnalis Gorut Adukan Kades Ibarat  Ke Polda Gorontalo

Jurnalis Gorut Adukan Kades Ibarat Ke Polda Gorontalo

Gorontalo Utara,DETEKSINEWS ID – Kasus dugaan menghalangi tugas jurnalis oleh Kepala Desa Ibarat berujung laporan oleh wartawan yang bertugas di Gorontalo Utara. Buktinya, babak baru jurnalis, Rabu (12/2/25)dengan mengadukan Kepala Desa Ibarat, ke Polda Gorontalo. Hal ini di akui Mohamad Yusrianto Panu, Kamis (13/2/25) saat berbincang dengan DETEKSINEWS.ID seputar aduan...

Read more
PETI Longgi Sisahkan Luka Dan Duka Bagi Syamsul Arifin Warga Taluditi

PETI Longgi Sisahkan Luka Dan Duka Bagi Syamsul Arifin Warga Taluditi

Pohuwato, DETEKSINEWS.ID – Wilayah pertambangan emas tanpa izin (PETI) wilayah Longgi, menyisahkan duka bagi Syamsul Arifin warga Desa PK 1 Kecamatan Taluditi Kabupaten Pohuwato. Syamsul Arifin kelahiran tahun 1976 tersebut, merupakan korban dari kegiatan diwilayah PETI Longgi milik pelaku usaha Inong. Tragedi yang menimpa Syamsul Arifin berawal disaat alat berat...

Read more