Kapolda Gorontalo Pimpin Langsung Penurunan Sang Merah Putih

Kapolda Gorontalo Pimpin Langsung Penurunan Sang Merah Putih

Vanda Waraga Sumber hms Polda Gorontalo GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Polda Gorontalo, 17 Agustus 2024 – Kapolda Gorontalo, Irjen Pol. Drs. Pudji Prasetijanto Hadi, MH, memimpin upacara penurunan Sang Merah Putih dalam rangka peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79. Upacara tersebut berlangsung di halaman Rumah Dinas Penjabat (Pj.) Gubernur...

Read more
Kapolsek Taluditi Inspektur Upacara Penurunan Bendera HUT Proklamasi RI Tingkat Kecamatan

Kapolsek Taluditi Inspektur Upacara Penurunan Bendera HUT Proklamasi RI Tingkat Kecamatan

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Kapolsek Taluditi Ipda Pol Safruddin Adam, SH di daulat menjadi inspektur upacara penurunan bendera. Kegiatan berlangsung, Sabtu (17/8/24) Pukul 17.15 wita tersebut, bertempat di Lapangan Sepak Bola Desa Makarti Jaya Kecamatan Taluditi Kabupaten Pohuwato. Upacara penurunan bendera Merah Putih dalam rangka memperingati HUT RI...

Read more
Wabup Suharsi Igirisa, Irup Pada Upacara Penurunan Bendera

Wabup Suharsi Igirisa, Irup Pada Upacara Penurunan Bendera

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Wakil Bupati Pohuwato, Suharsi Igirisa, bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) pada upacara penurunan bendera dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kabupaten Pohuwato, Sabtu, (17/08/2024). Upacara tersebut berlangsung dengan khidmat di halaman Kantor sementara Bupati Pohuwato, yang dihadiri Bupati...

Read more
Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Upacara Detik Detik Proklamasi Tingkat Kabupaten Di Halaman Kantor Bupati

Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Upacara Detik Detik Proklamasi Tingkat Kabupaten Di Halaman Kantor Bupati

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Bersama para Danramil Dan Anggota, Komandan Kodim (Dandim) 1313/Pohuwato, Letkol Inf Aribowo Dwi Hartanto, hadiri upacara detik-detik proklamasi kemerdekaan. Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, bertindak selaku Inspektur pada upacara Detik-detik Proklamasi Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2024 tingkat Kabupaten...

Read more
Di Dampingi Ketua DWP, Kadis Perikanan Hadiri Upacara Proklamasi RI Tingkat Kabupaten Pohuwato

Di Dampingi Ketua DWP, Kadis Perikanan Hadiri Upacara Proklamasi RI Tingkat Kabupaten Pohuwato

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Pohuwato Amrin Umar. Sabtu (17/8/24) menghadiri upacara detik detik proklamasi kemerdekaan RI Tingkat Kabupaten Pohuwato. Pantauan awak pada kegiatan tersebut Kadis Perikanan didampingi Ketua DWP unit Dinas Perikanan Ny. Amrin Umar. Usai pelaksanaan upacara detik detik proklamasi kemerdekaan RI, yang...

Read more
Remisi HUT Proklamasi RI, Berkah 158  Narapidana Lapas Pohuwato

Remisi HUT Proklamasi RI, Berkah 158 Narapidana Lapas Pohuwato

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Remisi menjadi berkah bagi para Narapidana yang menerimanya, terutama mereka yang berharap segera menghirup udara bebas. Sebanyak 158 Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (lapas) Kelas IIb Pohuwato menerima remisi umum dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-79 Tahun 2024. Remisi ini diserahkan...

Read more
Upacara Detik-Detik Proklamasi Tingkat Kabupaten Pohuwato, Bupati Saipul Mbuinga Irup

Upacara Detik-Detik Proklamasi Tingkat Kabupaten Pohuwato, Bupati Saipul Mbuinga Irup

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinees.id – Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, bertindak selaku Inspektur pada upacara Detik-detik Proklamasi Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2024 tingkat Kabupaten Pohuwato, di halaman Kantor sementara Bupati Pohuwato, Sabtu, (17/08/2024). Upacara itu diikuti Wakil Bupati, Suharsi Igirisa, unsur Forum Komunikasi...

Read more
HUT Proklamasi Tahun 2024, Momen Berpisahnya Kebersamaan Dua Tokoh Penting  Pohuwato.

HUT Proklamasi Tahun 2024, Momen Berpisahnya Kebersamaan Dua Tokoh Penting Pohuwato.

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Ada yang terlihat mengharukan dalam perayaan HUT Proklamasi RI yang ke – 79 tahun 2024. Kebersamaan 2 tokoh penting Pohuwato Saipul Mbuinga dan Suharsi Igirisa sebagai Bupati dan wakil Bupati harus berakhir dan memilih jalan masing masing pada helatan Pilkada November nanti. Sejumlah warga...

Read more
Bupati Saipul Mbuinga Bertindak  Sebagai Inspektur Upacara Detik Detik Proklamasi

Bupati Saipul Mbuinga Bertindak Sebagai Inspektur Upacara Detik Detik Proklamasi

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews.id – Berlangsung tertib dan hikmat, Bupati Pohuwato Saipul Mbuinga Bertindak sebagai inspektur upacara detik-detik proklamasi kemerdekaan. Pelaksanaan upacara bendera merah putih dalam rangka HUT RI yang ke – 79 tahun 2024, Sabtu (17/08) berlangsung di halaman kantor Bupati Pohuwato. Bertindak sebagai pembaca teks Proklamasi Kemerdekaan...

Read more
Disaksikan Bupati Saipul Mbuinga, Pawai Obor Dilepas Dandim 1313 Pohuwato

Disaksikan Bupati Saipul Mbuinga, Pawai Obor Dilepas Dandim 1313 Pohuwato

Vanda Waraga GORONTALO POHUWATO, deteksinews id – Upacara Penetapan Waktu (Taptu) dan pawai obor merupakan tradisi setiap menyambut Hari Kemerdekaan. Kegiatan yang dipusatkan di halaman Makodim 1313 Pohuwato. Acara ini dihadiri Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Ketua DPRD Pohuwato, Nasir Giasi, Dandim 1313 Pohuwato, Letkol Inf. Aribowo Dwi Hartanto,S.IP.,M.IP, unsur...

Read more