Ketua  Asosiasi Nelayan Gorontalo Apresiasi Satker Pengawasan Perikanan Kelautan Gorontalo

Ketua Asosiasi Nelayan Gorontalo Apresiasi Satker Pengawasan Perikanan Kelautan Gorontalo

GORONTALO, deteksinews.id -Menindaklanjuti hasil pertemuan DPD HNSI Provinsi Gorontalo, HNSI Kabupaten/Kota serta Asosiasi Nelayan Provinsi Gorontalo mengenai penolakan Vessel Monitoring System (VMS), Sekretaris DPD HNSI Prov. Gorontalo didampingi Ketua HNSI Kab./Kota bersama Asosiasi Nelayan Prov. Gorontalo mendatangi Kantor Satker Pengawasan Perikanan dan Kelautan Provinsi Gorontalo. Ketua HNSI Kota Gorontalo sekaligus...

Read more
KPK dan Polri Tingkatkan Sinergi untuk Pemberantasan Korupsi

KPK dan Polri Tingkatkan Sinergi untuk Pemberantasan Korupsi

Jakarta, DETEKSINEWS.ID – Dalam kunjungan audiensi yang berlangsung di Mabes Polri, Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI, Setyo Budiyanto, bersama jajarannya bertemu dengan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo beserta pejabat utama Mabes Polri. Kunjungan ini bertujuan untuk memperkuat sinergi antara KPK dan Polri dalam upaya pemberantasan korupsi, khususnya dalam meningkatkan...

Read more
Kapolda Pimpin Serah Terima Jabatan Pejabat Utama Polda Gorontalo

Kapolda Pimpin Serah Terima Jabatan Pejabat Utama Polda Gorontalo

GORONTALO , deteksinews.id – Kapolda Gorontalo, Irjen Pol. Drs. Pudji Prasetijanto Hadi, M.H., memimpin upacara serah terima jabatan sejumlah pejabat utama Polda Gorontalo di Aula Ditlantas Gorontalo. Upacara yang berlangsung khidmat ini dihadiri oleh pejabat lama dan baru, PJU dan Kapolres Jajaran. Rabu(08/01/2025) Dalam kesempatan tersebut, Kapolda menyampaikan bahwa rotasi...

Read more