Polda Gorontalo Lantik 107 Bintara Polri Gelombang II Tahun 2024
Vanda Waraga Sumber hms Polda Gorontalo KABUPATEN GORONTALO, deteksinews.id – – Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Gorontalo kembali mencetak Bintara Polri yang siap mengabdi kepada masyarakat. Sebanyak 107 Bintara Polri dinyatakan lulus setelah mengikuti Pendidikan dan Pembentukan Bintara (Diktukba) selama lima bulan. Para Bintara tersebut diambil sumpah dan dilantik oleh...
Operasi Lilin 2024 Dimulai 21 Desember 2024 Hingga 2 Januari 2025
Vanda Waraga Sumber hms Polda Gorontalo Jakarta, deteksinews.id – Polri bersama sejumlah stakeholder terkait akan menggelar Operasi Lilin 2024 untuk memastikan keamanan dan kelancaran mobilitas masyarakat selama perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. Operasi berlangsung selama 13 hari, dari 21 Desember 2024 hingga 2 Januari 2025, melibatkan 141.605 personel...
Polda Gorontalo Amankan Pasangan Bukan Suami-Istri dan Minuman Keras
KABUPATEN GORONTALO, deteksinews.id – Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan nyaman menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2025, Kepolisian Daerah Gorontalo melalui Operasi Pekat Otanaha II 2024 terus melakukan patroli dan razia di sejumlah lokasi di Kabupaten Gorontalo. Pada Senin malam (16/12/2024) hingga Selasa dini Personil Gabungan Satgas...
Hadir di Kegiatan Sosialisasi Pengawasan dan Pembinaan Ormas, Ini Kata BZ- WIN
Lahat deteksinews.id, Bertempat di Hotel Grand Orchid Kabupaten Lahat, Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Lahat, Bursah Zarnubi dan Widia Ningsih SH MH, menghadiri acara sosialisasi pengawasan dan pembinaan organisasi kemasyarakatan (Ormas) yang diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Lahat Provinsi Sumatera Selatan, Rabu (18/12) Tujuan Pemkab Lahat menggelar kegiatan ini,...