Potensi Perkebunan Boalemo Sangat Menjanjikan

Potensi Perkebunan Boalemo Sangat Menjanjikan

Muzamil Hasan BOALEMO, deteksinews.id – Kabupaten Boalemo mempunyai luas wilayah perkebunan yang cukup luas dan menjanjikan. Bila hal tersebut mampu dikelola dengan baik dan benar, maka akan menggenjot sektor ekonomi. Hal ini diungkapkan Rahmat Gani, salah satu tokoh pemerhati lingkungan, Sabtu (16/12/23) saat berbincang dengan awak media, di bilangan Lapangan...

Read more