Pawai 1 Muharram 1445 H Dilepas Ketua PC NU Kabupaten Pohuwato

Pawai 1 Muharram 1445 H Dilepas Ketua PC NU Kabupaten Pohuwato

Daiman Ali :” Kita bersatu sambut tahun Baru Islam, terima kasih untuk kalian semua “Allah Akbar” POHUWATO, deteksinews.id – Seribuan umat Islam Pohuwato mengambil bagian dalam pawai kendaraan menyambut tahun baru Islam 1445 H. Komponen warga muslim yang ikut pawai Hijrah kali ini, terdiri dari berbagai organisasi dan komunitas pemuda...

Read more